Video solusi : Sebuah mesin menggunakan sejumlah mol gas beratom tunggal untuk dapat bekerja. Gas tersebut berkelakukan seperti gas ideal sehingga diterapkan padanya persamaan gas ideal. Mesin tersebut mengalami proses termodinamika yang membentuk satu siklus termodinamika A-B-C-A. Siklus dibentuk dari tiga keadaan termodinamika yang ditunjukkan pada Tabel 1 .
Dengan menerapkan persamaan gas ideal untuk keadaan A dan B didapat Vb sebesar .... .
(A) 0,2 m^3
(B) 0,4 m^3
(C) 0,6 m^3
(D) 0,8 m^3
(E) 1,0 m^3