• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • KOORDINAT CARTESIUS
  • Sistem Koordinat Cartesius

Video solusi : Letak kuadran dari titik A(-3, 5) adalah.... A. kuadran I C. kuadran III B. kuadran II D. kuadran IV

Teks video

Jika menemukan soal seperti ini kita bisa gambarkan terlebih dahulu kuadrannya yakni Quadrant dalam grafik cartesius untuk garis horizontal ini akan menjadi sumbu x dan sebelah kirinya adalah min x lalu sebelah kanannya adalah + x. Kemudian untuk sumbu vertikal nya adalah sumbu y di atas adalah + y dan dibawah adalah Min y Jika dilihat disini Terdapat 4 buah ruang yang pertama adalah yang paling kanan lalu ini yang kedua ini yang ketiga dan ini yang keempat selanjutnya kita lihat untuk kuadran pertama nilai x dan y nya selalu positif maka kita bisa Tuliskan disini semuanya adalah + x + y lalu untuk War dan kedua nilai x nyadan nilainya positif maka semua nilainya akan menjadi min x koma + y lalu untuk orang ke-3 keduanya negatif maka nilainya adalah x koma Min y Kemudian untuk badan yang keempat nilai y nya yang negatif dan X yang positif maka semua nilainya adalah x koma y Nah sekarang kita diminta untuk menentukan kuadrat dari titik a titik a berada pada koordinat Min 3,5 artinya untuk x-nya bersumbu negatif dan untuk gizinya adalah positifmaka nilai ini sesuai dengan kuadran ke-2 dengan begitu titik a berada pada kuadran kedua sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing