• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Gerak Melingkar
  • Hubungan Roda-Roda

Video solusi : Dua buah roda bergigi dipasang secara bersinggungan dengan ukuran gigi keduanya sama besar. Jumlah gigi pada roda gigi pertama sebanyak 10 gigi dan berputar sebanyak 20 putaran per menit. Oleh karena pengaruh putaran roda gigi pertama ini menyebabkan roda gigi kedua berputar sebanyak 10 putaran permenit. Berdasarkan kondisi tersebut jumlah gigi roda kedua adalah ....

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!