• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Termokimia
  • Energi dan Kalor

Video solusi : Kapur tohor atau gamping digunakan untuk mengecat rumah agar nampak bersih. Sebelum dipakai, terlebih dahulu disiram dengan air. Pada saat disiram dengan air terjadi, kapur tohor akan menghasilkan panas dan berubah menjadi kapur padam, dengan reaksi berikut: CaO_((s))+H_(2) O_((1)) right-> Ca(OH)_(2(aq)) Delta H=-63,7 kJ / mol Apabila reaksi tersebut berada dalam sebuah barel atau tong, tentukan: a. Sistemnya c. Perpindahan kalornya b. Lingkungannya d. Diagram tingkat energinya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!