• Matematika
  • ALJABAR Kelas 9 SMP
  • PERSAMAAN KUADRAT
  • Akar Persamaan Kuadrat

Video solusi : p dan q merupakan akar-akar persamaan x^2-5x +6=0, maka persamaan kuadrat baru yang akar- akarnya (p - 2) dan (q - 2) adalah

Teks video

Di sini ada soal P dan Q merupakan akar-akar persamaan dari X kuadrat min 5 x ditambah 6 sama dengan nol maka persamaan kuadrat baru yang akar-akarnya dalam kurung P min 2 dan Q min 2 untuk mengerjakan ini kita akan menggunakan konsep persamaan kuadrat di mana bentuk umumnya yaitu a AX kuadrat + BX + c = 0 Nah untuk mengerjakan ini kita akan gunakan rumus yang pertama yaitu P dikali Q = c a lalu P ditambah q = a dan juga untuk membuat persamaan kuadrat yang baru kita akan gunakan rumus yang ini gimana sim-nya ini adalah yang ini Ini m dan ini adalah n-nya Nah di sini kan P dikali sama P ditambah Q ini kan C per a dan b per a di mana A B C nya itu kita dapat dari sini maka untuk P dikali Q = c. A bisa kita ambil dariPersamaan yang ada pada soal ini berarti di sini P dikali Q = c a Maka = hasilnya adalah 6 lalu P ditambah Q = min b per a adalah 5 karena kan Min dalam kurung min 5 per 1 jadi hasilnya 5 Nah sekarang karena kita udah dapat nilai dari P dikali Q dan P ditambah Q Nya maka sekarang kita ini nilai dari m ditambah n m ditambah n kan berarti P min 2 + Q min 2 jadi di sini bisa kita tulis dalam kurung P min 2 + min 2 = P ditambah Q Min 4 kenakan min 2 ditambah min 2 min Pan berarti = P ditambah dikit udah dapet nih di sini yaitu 5 jadi di sini bisa kita tulis 5 dikurang 4 = 1. Nah berarti di sini kita dapat nilai dariC m ditambah n nya = 1 nah sekarang kita cari si m * n nya berarti di sini bisa kita tulis P min 2 dikali Q min 2 nah ini caranya seperti ini p * q. Perhatikan p q lalu P dikali min 22 P lalu min 2 dikali Q berarti min 2 Q lalu min 2 dikali min 2 menjadi + 4 berarti ini bisa juga kita tulis p q min 2 dalam kurung p + q + 4. Nah kan tadi kita udah ada nilai P dikali Q dan juga p ditambah Q berarti di sini bisa kita tulis tangan dengan nilai p q nya yaitu 6 dikurang 2 x nilai dari P ditambah Q nya yaitu 5 + 4 berarti sama dengan nolmaka disini kita udah dapat nilai dari m * n = 0 Nah sekarang tinggal kita masukin ke dalam rumus ini jadi x kuadrat min dalam kurung m ditambah n yaitu 1 dikali x ditambah m * n nya yaitu 0 sama dengan nol berarti x kuadrat min x = 0 jadi disini kita dapat persamaan barunya yaitu x kuadrat min x = 0 sudah selesai sampai jumpa lagi pada Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing