• Fisika
  • Relativitas Kelas 12 SMA
  • Teori Relativitas Khusus
  • Relativitas Newton

Dadang sedang mengendarai motor dengan kecepatan 72 km/jam di jalan lurus yang sepi. Dia mencoba melemparkan dua benda satu per satu dengan kecepatan masing-masing 1 m/s dan 4 m/s . Perbandingan kecepatan kedua benda menurut temannya yang duduk di tepi jalan adalah ....

Teks video

Kalau Prince pada soal ini diketahui seorang mengendarai motor dengan kecepatan 72 km per jam orang tersebut melemparkan dua benda satu persatu dengan kecepatan masing-masing 1 m dan 4 m per sekon pada soal ini ditanyakan Berapa perbandingan kecepatan kedua benda tersebut temannya yang duduk di tepi jalan hal ini bisa kita selesaikan dengan menggunakan teori relativistik dimana persamaannya adalah x aksen = X minus 3. Jika kita tukarkan maka didapatkan samaan x = x aksen + V untuk benda pertama kita bisa Tuliskan persamaannya menjadi x 1 = 1 aksen Lesti sebelum kita makan variabelnya kita ubah dulu satuan kecepatannya menjadi mata kesehatan maka didapatkan senilai 20 meter per sekon sekarang kita masukkan variabelnya itu menjadi 1 ditambahkan dengan 20 sama dengan 21 meter per sekon untuk benda kedua kita masuk variabelnya yaitu 4 + 20 = 24 meter per sekon sekarang kita bandingkan kedua kecepatannya itu X1 dibandingkan dengan ux2 kita Tuliskan 21 dibandingkan dengan 24 jika kita Sederhanakan dapatkan hasil 7 banding 8 sehingga jawaban yang kita dapat adalah a sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!