• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Kuartil

Video solusi : Suatu perusahaan mensyaratkan batas nilai berikut dalam ujian tahap pertama seleksi penerimaan karyawan baru . Nilai berada pada nilai minimum sampai kuartil bawah: peserta ujian tidak lulus . Nilai berada pada kuartil bawah +1 sampai kuartil tengah: peserta bisa mengikuti ujian ulang pada hari lain . Nilai berada pada kuartil tengah sampai kuartil atas: peserta bisa lanjut ke ujian tulis tahap selanjutnya . Nilai berada pada kuartil atas +1 sampai nilai maksimum: peserta ujian bisa langsung memasuki tahap wawancara Berikut adalah daftar nilai semua peserta seleksi tersebut. 72 58 82 74 46 58 81 60 44 62 62 84 75 73 50 42 90 68 86 88 71 80 68 48 77 89 44 40 66 83 55 85 75 78 54 56 70 90 81 78 88 82 91 50 54 60 75 61 49 79 Selisih total skor peserta yang tidak lulus dan peserta yang bisa lanjut ke ujian tulis tahap selanjutnya adalah ....

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing