• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Rata-Rata

Video solusi : Suatu data dengan rata-rata 16 dan jangkauan 6. Jika setiap nilai data dikalikan p, kemudian dikurangi q, didapat data baru dengan rata-rata 20 dan jangkauan 9. Nilai dari 2p + q =....

Teks video

jika menemukan soal seperti ini perhatikan informasi-informasi yang terdapat pada soal pada soal dikatakan ada 3 buah kejadian yakni awal lalu nilai dikalikan dengan P dan dikurangkan oleh Q pada awal dikatakan bahwa X Bar atau rata-ratanya adalah 16 dengan jangkauan sebesar 6 lalu dikalikan dengan P menjadi 16 V sama juga untuk nilai jangkauan hasilnya menjadi 6 P lalu nilai tersebut dikurangi dengan Q sehingga 16 P dikurangi dengan Q namun untuk jangkauan ini tidak berubah nilai tetap karena jangkauan kalau ditambah atau dikurangi nilainya tidak berubah sehingga kita bisa Tuliskan disini hasilnya nilai 76 P dengan hasil terbarunya X bar menjadi 20dan jangkauan nya menjadi 9 dari sini kita perhatikan untuk 6 P = 9 artinya 6 P = 9 P = 9 atau 6 lalu kita bisa subtitusikan p ke dalam 16 P Min Q = 20 maka kita dapat mencair artinya 16 dikali 9 per 6 dikurang Q = 20 maka pindahkan ke rumah sebelah kanan dan 20 sebelah kiri sehingga 16 kali dengan 9 atau 6 dikurang 20 = Q maka nilai dari Q adalah 4 pada yang ditanya adalah nilai dari 2 p + q sehingga 2 P ditambah Q adalah 2 * 946 +Maka hasilnya adalah 7 sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing