• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (SPLDV
  • Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)

Video solusi : Himpunan penyelesaian dari y = 3x - 5 dan 2x + y = 15 adalah ... A. {(4, 7)} C. {(6, 13)} B. {(5, 10)} D. {(6, 3)}

Teks video

Tentukan himpunan penyelesaian dari persamaan berikut kita tulis dulu persamaannya y = 3 x min 5 dan 2 + y = 15 kita bisa substitusikan y = ini ke dalam Y yang ini jadi 2 x + 3 x min 5 = 15 jadi 5 x = min 5 nya Kita pindah ruas jadi 15 + 55 x = 20 x = 4 kita dapatnya kita bisa cari y masukin ke y = 3 x min 5 y = 3 X 4 dikurang 512 dikurang 5 jadi y = 7 maka himpunan penyelesaiannya adalah 4,7 Oke sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing