• Fisika
  • Mekanika Fluida Kelas 11 SMA
  • Fluida Statik
  • Viskositas dan Hukum Stokes

Video solusi : Air mengalir dalam pipa yang berdiameter 2,5 cm dengan kecepatan rata-rata 0,5 m/s. Jika koefisien viskositas air 0,01 Pa s dan massa jenisnya 1 g/cm^3, maka tentukan debit aliran air, bilangan Reynold, dan jenis aliran yang terjadi!Diketahui: d =2,5 cm=2,50 x 10^(-2) m v =0,5 m/s eta =0,01 Pa s=10^(-3) Ns/m^2 rho =1 g/cm^3=1.000 kg/m^3 Ditanyakan: a. Q=... ? b. NR=... ? c. Jenis aliran =... ?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!