Halo coffee Friends pada soal ini diberikan pernyataan berbagai peran katalis dalam proses reaksi dan kita ditanyakan mana pernyataan yang benar tentang katalis itu apa sih katalis itu pada dasarnya Dia adalah seorang provokator dimana dia ikut manas-manas kan keadaan tapi dia tidak ikut berkelahi dalam kata lain pada suatu reaksi dia akan dapat memanaskan reaksi itu agar lebih cepat terjadi namun dia tidak dan dia dapat ikut bereaksi juga namun dia pada akhirnya dia akan kembali ke dirinya sendiri lagi jadi pada akhirnya dia tidak akan bercampur pada reaksi itu ciri-cirinya adalah yang pertama dia terlibat dalam reaksi kamu tidak mengalami perubahan permanen. Kemudian dia juga dapat mempercepat laju reaksi namun dia tidak mengubah aspek lain dari reaksi tersebut misalnya konsentrasi hasil reaksinya Dia juga dapat menurunkan energi aktivasi namun tidak dapat mengubah entalpi sekarang kita tinjau pilihannya satu persatu mulai dari yang pertama dia mengubah konsentrasi Nah ini salah ya of friends dia hanya mengubah dari laju reaksinya saja Kemudian yang kedua tidak ikut bereaksi dalam proses reaksi salah ya dia kita ketahui dia terlibat dalam reaksi jadi yang nomor dua ini salah mudian yang ketiga ikut bereaksi dan dapat diperoleh kembali pada akhir reaksi. Nah ini benar ya kan kita sudah mengetahui bahwa dia terlibat dalam reaksi namun tidak mengalami perubahan permanen sehingga pada akan kembali lagi seperti semula kemudian yang nomor 4. Dia ikut bereaksi tapi tidak dapat diperoleh kembali pada akhir reaksi na ini salah karena dia bertentangan dengan nomor 3 dan juga dia bertentangan dengan ciri dari katalis kemudian yang nomor 5 dia menurunkan energi pengaktifan energi pengaktifan ini sama saja dengan energi aktivasi Aku fans jadi di sini yang memenuhi adalah nomor 3 dan 5, maka jawaban dari soal ini adalah D soal selanjutnya