Video solusi : Dika harus melakukan percobaan kimia melalui dua tahap, yaitu tahap I dan tahap II. Lamanya (dalam menit) percobaan pada setiap tahap merupakan fungsi terhadap banyaknya molekul yang diberikan. Pada tahap I untuk sebanyak x mol bahan, diperlukan waktu selama f(x)=x + 2. Sedangkan, pada tahap II memerlukan waktu g(x)=2x^2 - 1.
a. Jika bahan yang tersedia untuk percobaan sebanyak 10 mol, berapa lama satu percobaan selesai dilakukan?
b. Jika waktu yang diperlukan untuk satu percobaan 127 menit, berapa mol bahan yang diperlukan?