• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Kesetimbangan Larutan (Ksp)
  • Pengaruh Ion Senama terhadap Kelarutan

Video solusi : Jika larutan FeCl3 diteteskan ke dalam air mendidih akan terbentuk sol Fe2O3.xH2O yang tidak stabil dan mudah membentuk endapan. Untuk membentuk sol Fe2O3.xH2O yang lebih stabil perlu ditambahkan lagi larutan FeCl3 secara berlebih. Bagaimana pengaruh penambahan FeCl3 terhadap kestabilan sol Fe2O3.xH2O dalam air?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!