• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • TEOREMA PYTHAGORAS
  • Jenis Segitiga Berdasarkan Panjang Sisi dan Triple Pythagoras

Video solusi : Bilangan terkecil dari tripel Pythagoras adalah 33. Tentukan tripel Pythagoras. Jelaskan bagaimana kalian menemukan dua bilangan lainnya.

Teks video

Halo Kak Friends disini diketahui bilangan terkecil dari Tripel pythagoras adalah 33 Tripel pythagoras itu adalah 3 bilangan bulat yang merupakan panjang sisi-sisi dari segitiga siku-siku yang mengikuti teorema Pythagoras jadi teorema Pythagoras itu adalah berlaku untuk segitiga siku-siku dengan syarat disini bahwasanya jikalau pada segitiga siku-siku terpanjang adalah Sisi miringnya di sini tadi diketahui bahwa 33 merupakan bilangan terkecil dari Tripel pythagoras langkah untuk menyelesaikan soal ini adalah kita akan mencari dulu faktor dari 33 yaitu 3 dan 11 lihat kembali disini untuk angka 33 ini merupakan salah satu Tripel pythagoras dimana untuk 3 Ini dia termasuk ke dalam salah satu Tripel pythagoras dimana Tripel pythagoras nya itu adalah 3 4 dan 5 lalu di sini 3 ini merupakan angka Tripel Pythagoras Dan 11 ini merupakan kelipatan atau pengalinya sehingga kita peroleh dari 33 sehingga disini untuk yang 33 ini kita kalikan aja 11 maka disini adalah 33 maka untuk Tripel pythagoras yang 44 dikali 11 itu 40455 dikali 11 itu adalah 55 sehingga kita peroleh panjang sisi-sisi segitiga siku-sikunya adalah 3344 dan panjang terpanjang itu adalah sisi miring yaitu 55 Tripel pythagoras yaitu kita peroleh yaitu sebesar 3344 dan 55. Baiklah sampai bertemu di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!