• Matematika
  • BILANGAN Kelas 8 SMP
  • POLA BILANGAN DAN BARISAN BILANGAN
  • Deret Geometri

Video solusi : Tentukan rasio, suku ke-10, dan jumlah sampai suku ke-8 dari derte geometri berikut. 1/27 + 1/9 + 1/3 + 1 + ....

Teks video

di sini ada pertanyaan mengenai bentuk deret geometri deret geometri untuk membedakannya adalah menggunakan rasio atau perbandingan jadi kita lihat dari suku ke-1 ke-2 ke-3 dan seterusnya itu adalah pakai perbandingan jadi dikali dengan angka tertentu atau dibagi dengan angka tertentu kita lihat dari seperdua 7 ke 1 per 9 itu kita harus X dengan 3 Jadi waktu 1/27 kalau kita * 3 Jadinya 3/27 kalau kita Sederhanakan jadinya 1 per 9 kemudian 1 per 9 untuk jadi 1/3 juga sama harus kita * 3 seperti jadi satu juga harus kita * 3 berarti kita dapatkan airnya adalah 3 atau rasionya adalah 3karena dikali dengan 3 kalau dibagi 3 berarti rasionya adalah 1 per 3 kita dapatkan rasionya lalu kemudian suku ke-n untuk mencari suku ke-n kita bisa dapatkan dari UN = a dikali dengan R pangkat n min 1 berarti kalau kita mau cari ini Anya itu adalah suku pertama jadi seperdua 7 ini adalah Syiah berarti kita dapatkan hanya adalah 1/27 batik kalau kita cari UN batik kita dapatkan hanya adalah seperdua 7 x dengan r nya adalah 3 pangkat n min 1 lalu kalau kita mencari suku ke-10 Matius 10 = seperdua 7 dikali dengan 3 pangkat n min 1 / 10 - 1 berarti seperdua 7 Kita X dengan 3 pangkat 900 per 27 b x dengan 3 pangkat 9 adalah 19683 kalau kita kali dengan 1/27 kita akan dapatkan hasilnya 729 mati suku ke-10 nya adalah sama dengan 729 lalu kemudian kita akan mencari jumlah sampai suku ke-8 jumlah sampai suku ke-n caranya adalah kita bisa hitung dengan cara FN = a dikali dengan R pangkat n min satu per satu jadi kalau kita mencari jumlah sampai suku ke-8 batik S8 itu adalah suku pertamanya yaitu a yaitu 1/27 kemudian airnya adalah 3 ^ n i a bath 8 kurang 1 per 3 kurang 1 berarti kita dapatkan 1 per 27 dikali dengan 3 pangkat 8 itu sama dengan 6561 terus kita kurang satu ini per 3 kurang 12 Berarti kita dapatkan 1 per 27 X dengan 6561 dikurang 1 / 6560 kemudian kita bagi dengan 2 ternyata 6560 karena kenapa tidak bisa kita bagi dengan 2 kita akan dapatkan hasilnya adalah ini 3 kemudian di sini jadinya 2 kemudian 80 hati. Kita akan dapatkan hasilnya adalah sama dengan 3280 per 27. Tapi kalau kita Tuliskan ini adalah Jumlah sampai suku kedelapannya adalah sama dengan 3280 per 27 ini sudah tidak bisa kita Sederhanakan karena memang sama-sama tidak bisa dibagikan 275 bisa dibagi 3 atau 9380 nggak bisa ini adalah hasilnya sampai jumpa di pertanyaan berikutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing