• Matematika
  • BILANGAN Kelas 9 SMP
  • BILANGAN BERPANGKAT DAN BENTUK AKAR
  • Bilangan berpangkat bilangan bulat

Video solusi : Tentukan tiga digit terakhir dari 125^(2007).

Teks video

untuk menyelesaikan soal ini karena ditanya adalah 3 digit terakhir dari 125 ^ 2007, maka yang kita lakukan adalah menemukan perhatikan jika 125 pangkat 1 hasilnya adalah 125 jika 125 ^ 2 Maka hasilnya 15625 jika 125 ^ 3 Maka hasilnya sama dengan 1553125 jika 125 ^ 4 Maka hasilnya 244140625 perhatikan kita sudah bisa melihat pola dari sini di sini 3 terakhirnya adalah 125 di sini 3 terakhirnya adalah 625 disini 3 terakhirnya 1Dan di sini 3 terakhirnya adalah 625 jadi berulang perhatikan jika pangkatnya ganjil maka 3 digit terakhirnya adalah 125 tapi jika pangkatnya genap maka 3 digit terakhirnya adalah 625 jadi karena 125 ^ 2007 dan 2007 ini adalah bilangan ganjil, maka 3 digit terakhirnya adalah 125. Oke sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing