• Fisika
  • Elektro Kelas 9 SMP
  • Kelistrikan dan teknologi Listrik di Lingkungan
  • Listrik Statis

Video solusi : Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini! 1. Mempelajari tentang muatan listrik yang diam dalam jumlah tertentu 2. Mempelajari tentang muatan listrik dalam pengaruh sumber tegangan 3. Mempelajari interaksi muatan-muatan listrik 4. Mempelajari tentang gejala muatan listrik, baik yang diam maupun mengalir Pernyataan yang benar mengenai listrik statis ditunjukkan oleh nomor... a. 1,2, dan 3 d. 4 saja b. 1 dan 3 e. Semua benar c. 2 dan 4

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!