• Matematika
  • Aritmatika Kelas 5 SD
  • Kecepatan dan Debit
  • Konversi satuan Waktu

Video solusi : Siswa SD Negeri 45 berwisata ke Pantai Sandranan menggunakan bus. Perjalanan pulang dan pergi masingmasing membutuhkan waktu 3,5 jam. Saat perjalanan berangkat, bus mengisi bahan bakar selama 1/4 jam. Sesampainya di pantai, rombongan menghabiskan waktu 4 jam 30 menit. Rombongan mampir pula untuk makan malam menghabiskan waktu 60 menit. Apabila rombongan berangkat pukul 07.20 maka mereka sampai di sekolah kembali sekitar pukul...

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!