• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Polinomial
  • Pembagian Bersusun dan Horner

Video solusi : Sebuah perusahaan sepatu mempunyai persediaan bahan baku kulit yang memenuhi persamaan: f(x) =x^3-4x^2+5x, di mana x dalam meter. Sumber: wwwshutterstock.com Apabila bahan baku untuk sebuah sepatu memenuhi persamaan (x-2), tentukan. a. jumlah sepatu yang dapat diproduksi, dan b. sisa bahan baku setelah diproduksi.

Teks video

jika menemukan soal seperti ini langkah pertama yang harus dilakukan dalam mengerti pertanyaannya adalah disini sebuah perusahaan sepatu mempunyai persediaan bahan baku kulit yang memenuhi persamaan FX adalah x pangkat 3 dikurangi 4 x kuadrat + 5 x dimana x disini adalah dalam M maka dari itu disini akan kita juga ketahui bahwa persamaan Bahan baku untuk sebuah sepatu memenuhi di persamaan X min 2 adalah untuk menentukan sepatu yang dapat diproduksi jumlahnya ya dan juga sisa bahan baku setelah produksi maka dari itu disini kita akan gunakan satu teknik yang dinamakan teknik porogapit ya di mana di sini artinya adalah pada pembagian seperti biasa dan nantinya yang berada di sini adalah hasil baginya sementara nantinya yang berada di bawah akan menjadi sisanya ya, maka dari itu disini kita akan langsung untuk Terlebih dahulu dimana nantinya hasil bagi merupakan jawaban untuk soal a dan juga sisanya akan menjadi jawaban untuk soal B kita akan langsung mulai kerjakan disini adalah x kuadrat. Mengapa demikian karena di sini x kuadrat akan dikalikan dengan X min 2 menjadi x pangkat 3 minus 2 x kuadrat dimana disini akan kita langsung untuk kurangi maka dari itu disini x pangkat 3 dikurang x pangkat 3 b Min 4 x kuadrat minus minus 2 x kuadrat yang menjadi min 2 x kuadrat + 5 x akan turun ke bawah yang menjadi seperti ini maka dari itu disini akan kita juga kurangi dengan 2x tujuannya apa di sini agar menjadi nilainya min 2 x kuadrat + 4x ya disini akan kita kurangi ini akan habis lalu dari itu disini 5 x min 4 x adalah X saja ya, maka dari itu disini kita akan ditambahkan dengan 1 ya agar disini menjadi X min 2 maka dari itu akan kita kurangi disini seperti biasa ketika bertemu soal porogapit ya dari porogapit ini akan selalu negatif maka dari itu disini akan habis x-nya lalu negatif 2 di sini ada tanda negatif menjadi positif 2 ya seperti ini maka kita ketahui seperti yang saya katakan di awal ini adalah sisa dan ini adalah hasil baginya ya, maka dari itu untuk menjawab 2 soal kita kali ini jumlah sepatu yang dapat diproduksi adalah hasil baginya adalah x kuadrat minus 2 x ditambah kan dengan dan juga di sini untuk sisa bahan baku yang telah tersisa setelah diproduksi adalah 2. Terima kasih telah menonton video ini dan sampai jumpa. soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing