• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • PERSAMAAN GARIS LURUS
  • Persamaan Garis Lurus

Video solusi : Persamaan garis yang sejajar dengan garis 2x - 4y = 6 adalah ....

Teks video

disini ada pertanyaan tentang persamaan garis persamaan garis yang sejajar dengan garis 2x Min 4 y = 6 adalah jika ada dua persamaan garis ya Atau saya singkat PG yang sejajar maka gradien dari persamaan pertama sama dengan gradien yang persamaan keduanya nah Disini yang saya berikan dengan kotak biru ini adalah persamaan garis yang pertamanya ya berarti saya mulai tulis di sini sebagai persamaan garis pertama saya tulis ulang 2 x min 4 y = 6 Nah kita bikin sebagai 4 Y = 2 X min 6 maka kita bagi 4 Semua menjadi y = saya Sederhanakan ya menjadi setengah X min 3 per 2 Nah maka gradien dari persamaan garis pertama ini adalah 1/2 Nah sekarang kita cek satu satu mulai dari yang yang pilihan a ada persamaan garis yang kedua 3 X min 2 y = 6 naik kita bikin sebagai 2 y = 3 x min 6 lalu kita bagi 2 Semua menjadi y = 3 per 2 x min 3 Nah di sini M2 nya itu sama dengan 3 per 2 nah ternyata tidak sama dengan yang persamaan garis 1 ya maka kita lanjut kah pilihan yang B di mana ada 4 X min 2 y = 6 maka kita bikin sebagai 2 y = 4x Nah kita bagi 2 Semua menjadi Y = 2 X min 3 nah disini kita lihat bahwa gradien dari persamaan ini adalah m-nya 2 nya = 2 ternyata tidak sama lagi, maka kita lanjut ke pilihan yang c yaitu X min 2 y = 0 berarti itu artinya 2 y = x lalu kita bagi dua menjadi y = setengah X Nah di sini gradiennya yang kedua adalah setengah nah ternyata ini kita sudah menemukan pilihannya ya maka jawabannya adalah C sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!