• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 10 SMA
  • Peluang
  • Distribusi Peluang

Video solusi : Sebuah penelitian di bidang lalu lintas melaporkan bahwa di antara 6.000 pengendara di jalan tol terdapat 30 di antaranya lupa membawa SIM. Suatu hari Pak Adi berkendara di jalan tol. Tentukan peluang bahwa Pak Adi lupa membawa SIM.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!