Video solusi : Seorang pemuda berdiri di atas timbangan badan dalam sebuah lift. Sebelum lift bergerak, timbangan menunjukkan angka 60 kg . Percepatan gravitasi sebesar 10 m / s^2 .
a. Ketika lift bergerak ke atas timbangan menunjukkan angka 66 kg , tentukan percepatan lift.
b. Tentukan massa pemuda yang terukur pada timbangan badan jika percepatan lift sebesar 2 m / s^2 \mathrm{ke} bawah.