• Fisika
  • Hakikat Fisika Kelas 10 SMA
  • Hakikat Fisika dan Prosedur Ilmiah
  • Keselamatan Kerja di Laboratorium

Video solusi : Pada saat sedang melakukan percobaan di laboratorium, Vania mengambil sampel bahan kimia yang di muka botolnya terdapat label seperti pada gambar. Tiba-tiba, tanpa sengaja bahan itu mengenai permukaan kulit tangannya. Langkah pertolongan yang tepat mengenai kecelakaan tersebut adalah .... (lambang berbahaya) A. menetralkan luka dengan bahan kimia lain B. longgarkan pakaian dan perhatikan jalan napasnya C. jangan membujuk korban agar muntah D. alirkan air hangat pada luka E. jangan sentuh korban yang sedang terkena sengatan listrik

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!