• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • OPERASI DAN FAKTORISASI BENTUK ALJABAR
  • Operasi Hitung pada Bentuk Aljabar

Video solusi : Harga ekor sapi sama dengan harga 10 ekor kambing. Jika panitia kurban membeli 2 ekor sapi dan 8 ekor kambing, harganya Rp11,9 juta. Harga 1 ekor sapi adalah a.Rp4,75 juta b.Rp4.25 juta c. Rp4,5 juta d.Rp4,12 juta

Teks video

disini kita punya pertanyaan mengenai SPLDV atau sistem persamaan linear satu variabel yang seperti kita ketahui itu merupakan suatu kalimat terbuka yang memiliki satu variabel yang berpangkat satu harga satu ekor sapi bisa tapi kita misalkan dengan S jenis harga satu ekor sapi harga sapi adalah F akan sama dengan harga 10 ekor kambing berarti 10 k yaitu kambing 10 kali harga kambing. Jika panitia Qurban membeli 2 ekor sapi Bali 2 s ditambah dengan 8 ekor kambing harganya adalah 11900000 harga 1 ekor sapi itu berapa kita akan masuk kan kita substitusikan masukkan ke sini Bakti menjadi dua kali esnya kita ganti 10 k Kemudian ditambah dengan 8 K = 11900002 * 10 akan menjadi 20 k ditambah 8 k = 11900020 + 8 akar dari 28 k = 11900000. Sekarang kita akan lihat kak akan = 28 k artinya adalah 28 * k maka akan = 11900000 dibagi dengan 28 kita akan dapatkan harga kambing adalah 425000 yang diminta adalah harga 1 ekor sapi, maka kita harus mencari harga sapi-sapi adalah 10 k di sini maka harga sapi atau esnya sama dengan 10 dikali dengan harga ka harga ka nya adalah rp425.000, maka harga 1 ekor sapi adalah rp4.250.000 atau sesuai dengan pilihannya akan menjadi 4,25 juta pilihannya adalah C sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!