• Kimia
  • Kimia Anorganik Kelas 10 SMA
  • Ikatan Kimia, Bentuk Molekul, dan Interaksi Antarmolekul
  • Senyawa Kovalen Polar dan Non-Polar

Video solusi : Senyawa yang kita harapkan tidak larut dalam air adalah .... A. NaCl C. HCl E. PCl_(3) B. CCl_(4) D. NH_(3)

Teks video

Hai coffee Friends pada soal ini ditanyakan senyawa yang kita harapkan tidak larut dalam air adalah yang mana senyawa polar akan larut dalam senyawa polar senyawa senyawa nonpolar H2O elektron valensi dari h adalah 1 adalah 6. Jika kita Gambarkan struktur Lewis kemudian terdapat pasangan elektron bebas atau PBB pada saat nya yaitu atom o kemudian elektronnya tersebar tidak merata sehingga momen dipol lebih besar dari nol dan molekulnya berbentuk asimetris yaitu bentuk P disini merupakan ciri-ciri senyawa polar jadi H2O merupakan senyawa polar adalah Adalah 7 di sini akan terjadi serah terima elektron jadi struktur lewisnya seperti momen dipolnya lebih besar dari nol jadi merupakan senyawa polar yang larut dalam air Kemudian untuk yang belum ccl4 Suci adalah adalah 7 jenis struktur lewisnya. Jika kita gambar seperti di sini perbedaan keelektronegatifan antara c dan CL kecil tidak ada pasangan elektron bebas pada atom pusatnya elektron tersebar merata sehingga momen dipol sama dengan molekulnya berbentuk simetris jadi merupakan senyawa non polar yang tidak larut dalam senyawa polar atau dalam air merupakan jawaban untuk yang chcl elektron valensi adalah 1 dan CL adalah 7 Perbedaan keelektronegatifan terbesar tersebar tidak merata momen molekulnya berbentuk asimetris ini merupakan ciri-ciri dari senyawa polar yang akan larut dalam air Kemudian untuk yang D NH3 elektron valensi n adalah 5 dan h adalah 1 struktur lewisnya seperti ini disini perbedaan keelektronegatifan antara n dan H besar terdapat banyak tersebar tidak merata momen dipolnya lebih besar dari nol molekulnya berbentuk asimetris jadi merupakan senyawa polar yang larut dalam air jadi yang deh salah Kemudian untuk yang pcl3 elektron valensi P adalah 5 dan CL adalah 7 jadi struktur Lewis yang akan seperti perbedaan keelektronegatifan terbesar terdapat pada atom pusatnya elektron tersebar tidak merata momen dipolnya lebih besar dari nol molekulnya berbentuk asimetris jadi merupakan senyawa polar yang larut dalam air salah jawaban yang benar untuk soal ini adalah sampai jumpa di tahun berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing