• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Rumus Jumlah dan Selisih Sudut

Video solusi : Untuk semua nilai A, bentuk sin(A+30)+cos(A+60) ekuivalen dengan . . . .

Teks video

kita memiliki sebuah soal tentang trigonometri diketahui untuk semua nilai a bentuk Sin a + 30 + cos a + 60 ekuivalen dengan apa begitu pertama kita harus mengerti dulu rumus identitas untuk Sin jumlah dan pos jumlah Sin a + b adalah Sin a cos B + cos a sin B cos a + b adalah cos B Min Sin a sin b gitu Ini adalah rumus identitas untuk sejumlah untuk Sin dan cos maka kita bisa terus pulang Sin a + 30 derajat + cos 60 derajat itu kita bisa berubah bentuknya menjadi jangsin seperti yang di atas berarti sin cos 30 derajat ditambahNikita kurung ya ditambah cos a sin 30 derajat ditambah dengan bentuk yang bawah berarti cos cos 60 derajat Min Sin a sin 60° maka kita hitung untuk sudut yang istimewa disini menjadi cos 30 adalah setengah akar 3 Sin a + sin 30 a adalah setengah cos a ditambah cos 60 adalah setengah detik setengah cos A dan Sin A min setengah akar 3 Sin a disini kita bisa coret Cinanya ketiganya habisyaitu a sesuai dengan opsi disini yaitu adalah B sampai jumpa di video selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing