• Matematika
  • Statistika Kelas 5 SD
  • Pengumpulan dan Penyajian Data
  • Penyajian Data dalam Bentuk Diagram Garis

Video solusi : Pak Rudi adalah salah satu karyawan di Showroom mobil. Ia akan membuat laporan penjualan untuk semester ke-2 pada tahun 2020. Laporan yang dibuat berupa grafik tingkat penjualan mobil perunit. Hasil penjualan untuk semester ke-2 adalah sebagai berikut. Juli = 8 unit Agustus = 4 unit September = 5 unit Oktober = 16 unit November = 10 unit Desember = 20 unit Berdasarkan data tersebut, buatlah laporan penjualan dalam bentuk diagram garis yang bisa dibuat oleh Pak Rudi!

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!