• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 7 SMP
  • SUDUT DAN GARIS SEJAJAR
  • Menggambar dan Mengukur Sudut

Video solusi : Hitung sudut terkecil dari jarum jam berikut ini! Pukul 09.01

Teks video

Disini terdapat soal yaitu hitunglah sudut terkecil dari jarum jam pada pukul jam 9 lewat 01 jika kita perhatikan pada jam dinding terdapat jarum jam pendek dan terdapat jarum jam panjang kemudian rumus untuk mencari sudut terkecil yaitu pergerakan jarum jam pendek dikurangi pergerakan jarum jam panjang pergerakan jarum jam pendek dalam 1 jam yaitu 1. Putaran jarum jam pendek = 12 jam 1. Putaran jarum jam ini = 360 derajat jadi 1 jam = 360 derajat dibagi 12 hasilnya = 30 derajat jadi pergerakan jarum jam pendek adalah karena pada soal ini yang ditanyakan pada pukul 9 lewat 01 berarti = 9 jam ditambah 1 menit Jadi Disini 1 menit kita jadikan ke dalam satuan jam yaitu dibagi 60 di sini 9 jam ditambah 1 per 60 jam kemudian karena satu jamnya = 30 derajat berarti di sini 9 dikali 30 derajat + 1 atau 60 * 30 derajat jadi hasilnya adalah 270 derajat + 30 derajat dibagi 6 yaitu 1 per 2 jadi 1 per 2 adalah 0,5 derajat. Jadi pergerakan jarum jam pendek adalah 270,5 derajat kemudian akan dicari pergerakan jarum jam panjang yaitu 1 jam = 60 menit Jadi 1 menit = 360 derajat dibagi 60 hasilnya adalah 6 derajat kemudian kita akan mencari gerakan jarum jam panjang yaitu karena Disini yang ditanyakan pada pukul jam 9.51 jadi yang kita hitung hanyalah dari menitnya saja yaitu 1 menit dikali 6 derajat = 6 derajat jadi sudut terkecil nya yaitu pergerakan jarum jam pendek dikurangi pergerakan jarum jam panjang pada perhitungan sebelumnya pergerakan jarum jam pendek adalah 270,5 derajat kemudian dikurangi pergerakan jarum jam panjang yaitu 6 derajat jadi hasilnya = 264,5 derajat karena 264,5 derajat masih melebihi 180 derajat maka ini bukan merupakan sudut terkecilnya sudut terkecilnya dapat diperoleh yaitu 360 derajat dikurangi 264,5 derajat hasilnya sama dengan 95,5 derajat sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!