• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Ragam

Video solusi : Tabel berikut menunjukkan ukuran sepatu dari 40 siswa. Ukuran sepatu Frekuensi 36 7 37 4 38 6 39 7 40 5 41 8 42 3 Variansi dari data di atas adalah

Teks video

disini kita ada soal tentang statistik tabel berikut menunjukkan ukuran sepatu dari 40 siswa variansi dari data di atas adalah kita perhatikan ada tabel ukuran sepatu dengan frekuensi pertama kita misalkan ukuran sepatu sebagai si kemudian frekuensi sebagai FPI sebelum mencari variansi Kita harus mencari rata-rata terlebih dahulu rata-rata kita tulis sebagai X bar = Sigma dari f * x per Sigma Fi Sigma f i kita sudah tahu dari soal 40 jadi Sigma f i = 40 bisa juga kita tulis n = 40 Sekarang kita akan mencari nilai dari f i dikali aksi kita buat satu kolom di sebelah kanan f i x x i yang pertama 36 * 7 hasilnya 252 kemudian 37 dikali 448 selanjutnya 38 * 6 228 39 * 7 273 40 * 5 241 * 8 328 42 * 326 kita total untuk mendapatkan hikmah Fi dikali aksi kita jumlahkan semua jadi Sigma f i x x i = 1555 sekarang kita bisa dapatkan X bar X bar = 1555 per 40 kita bisa Sederhanakan pecahan ini jadi 311 per 8 sekarang kita perhatikan rumus dari variansi. variasi kita tulis sebagai x kuadrat = Sigma dari X kurang X bar kuadrat per Sekarang kita cari variansi S = kita buat satu pakaian di sini baru dikalikan Sigma dari X kurang X bar kuadrat tutup kurung sekarang kita perhatikan Sebagai contoh untuk 36 36 sebagai aksi kurang X bar ada sebanyak 7 jadi 36 kurang 311 per 8 sebagai X bar kuadrat ditambah 36 kurang 311 per 8 dikuadratkan dan seterusnya kita lihat untuk 36 ada 7 Jadi kita bisa Tuliskan langsung saja 7 dikali 36 kurang 311 per 8 kuadrat. dengan cara yang sama kita bisa menuliskan seperti ini untuk ukuran sepatu yang lainnya 37 38 sampai 42 Kita lanjutkan 1% ini 40 jadi 1 per 40 x 7 Kali 36 kurang 311 per 8 kuadrat + 4 x 37 kurang 311 per 8 kuadrat ditambah 6 x 38 kurang 311 per 8 kuadrat ditambah 7 Kali 39 kurang 311 per 8 kuadrat ditambah 5 x 40 kurang 311 per 8 kuadrat ditambah 8 x 41 kurang 311 per 8 kuadrat ditambah 3 kali 42 kurang 311 per 8 kuadrat tutup kurung berikutnya = masih tetap 1 per 40 di kali 3703 per 64 + 225 per 16 + 147 per 32 ditambah 7 per 64 + 405 64 + 289 + 8 + 1875 per 64 = 1 per 40 dikali 1187 per 8 sama dengan kita kalikan penyebut dengan penyebut 8 dikali 40 1187 per 320 kita Ubah menjadi desimal yaitu 3,709 kita lihat pada pilihan jawaban A 3,70 jadi jawabannya adalah sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing