• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Hukum Newton
  • Hukum Newton Tentang Gerak

Video solusi : Seseorang yang massanya 80 kg ditimbang dalam sebuah lift. Jarum timbangan menunjukkan angka 1.000 N. Apabila percepatan gravitasi bumi =10 m/s^2 dapat disimpulkan bahwa .... A. massa orang dalam lift menjadi 100 kg B. lift sedang bergerak ke atas dengan kecepatan tetap C. lift sedang bergerak ke bawah dengan kecepatan tetap D. lift sedang bergerak ke bawah dengan percepatan tetap E. lift sedang bergerak ke atas dengan percepatan tetap

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing