untuk mengerjakan soal seperti ini, maka kita gunakan sifat eksponensial untuk apakah negatif m dapat kita tulis menjadi 1 per a pangkat m yang kedua A ^ 1 maka = a maka dari sini pada soal diketahui bahwa nilai a = negatif 1 pangkat negatif 1 dengan menggunakan sifat pertama dapat kita tulis menjadi 1 dibagi dengan negatif 1 pangkat 1 itu sama dengan 1 per -1 = negatif 1 lalu B = negatif 1 pangkat 1 dengan sifat kedua negatif 1 pangkat 1 adalah = negatif 1 lalu pada C diketahui bahwa 1 pangkat negatif 1 dapat kita tulis menjadi 1 dibagi dengan 1 ^ 1 yaitu = 1 maka pada soal ini yang ditanya adalah nilai a + b + c, maka kitaAnya adalah sama dengan negatif 1 ditambah dengan b nya adalah negatif 1 ditambah dengan c-nya adalah 1. Maka dari sini kita peroleh = negatif 2 ditambah 1 sama dengan negatif 1 maka dapat kita simpulkan ketika a nya sama dengan negatif 1 pangkat negatif 1 B = negatif 1 pangkat 1 dan C = 1 pangkat negatif 1 maka nilai a ditambah B ditambah c = negatif 1 sekian sampai jumpa di pembahasan soal berikutnya