• Kimia
  • Kimia Organik Kelas 11 SMA
  • Senyawa Hidrokarbon
  • Struktur dan Tata Nama Alkana, Alkena, dan Alkuna

Video solusi : CH3-C-CH-C=CH CH2 CH3 CH3 C2H5 Senyawa dengan struktur molekul berikut mempunyai nama ....

Teks video

Soal tentang senyawa organik senyawa dengan struktur molekul berikut mempunyai nama pertama kita menjadi sini yaitu terdapat ikatan rangkap disini Sehingga ini adalah merupakan alkena alkuna adalah rumus umum cnh2n dikurangi 2 kemudian langkah-langkah tata nama senyawa alkuna adalah menentukan rantai terpanjang pada alkuna ini adalah merupakan rantai utama di mana ikatan rangkap berada dalam rantai utama di Kemudian untuk penomorannya untuk rantai terpanjang yaitu pertama di sini Yaitu dimulai dengan yang paling dekat dengan rantai ikatan rangkap di sini. Kemudian untuk alkim harus dituliskan menurut urutan alfabet terdapat cabang berupa metil dan etil maka itu ditulis lebih dahulu dibandingkan dengan metil kemudian secara singkat penulisan nama alkuna adalah posisi alkil nama alkil posisi ikatan rangkap kemudian nanti tambah kemudian kita melihat di sini itu kita menentukan rantai utama di sini yaitu dimana ikatan rangkap indah bila berada dalam rantai utama yaitu adalah ini kita melihat di sini jumlah karbon di sini adalah = 12 empat lima enam beraturan utama di sini adalah merupakan heksuna kemudian kita mau nomor ini yaitu ikatan rangkap ini memiliki nomor terkecil sehingga kita mau nomornya dari kanan yaitu 123456 kemudian terdapat kemudian ikatan rangkap ini adalah berada pada karbon nomor 1 hingga rantai utamanya adalah merupakan 1 heksuna kemudian terdapat cabang disini yaitu pada karbon nomor 3 yaitu berupa etil Kemudian pada karbon nomor 4 yaitu berupa metil sebanyak 2 disini sehingga nama dari senyawa ini adalah 3 etil 4,4 dimetil 1 heksuna minta jawaban dari soal ini adalah cc di sini inilah jawaban dari soal ini sampai jumpa di Sulsel

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!