• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Rata-Rata

Video solusi : Terdapat dua kelompok siswa yang mengikuti ujian matematika. Rata-rata nilai ujian matematika kelompok I yang terdiri atas 20 siswa adalah 65, sedangkan rata-rata nilai ujian matematika kelompok II adalah 72. Jumlah siswa seluruhnya adalah 30 orang. Jika kedua kelompok tersebut digabung, tentukan rata-rata nilai ujian matematika yang baru.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!