• Fisika
  • Statika Kelas 11 SMA
  • Keseimbangan dan Dinamika Rotasi
  • Momen Inersia

Video solusi : Berapa besar momen inersia sebuah cincin tipis yang massanya 12 gram dan diameternya 3,5 cm?

Teks video

Lego Friends jika mendapatkan soal seperti ini Hal pertama yang harus kita lakukan adalah mengetahui konsep Apa yang akan kita gunakan pada soal pada soal ini konsep yang akan kita gunakan ada dimana rumusnya adalah I = Mr kuadrat di mana ini adalah momen inersia satuannya kg m kuadrat m adalah massa satuannya kg R ada berapa sumbu putar atau cari-cari satuannya dalam meter setelah mengetahui konsep rumus kita Tuliskan apa yang diketahui dan ditanya kan diketahui massanya 12 gram atau 12 kali 10 min 3 kg kemudian diameternya 3,5 senti dan seperti yang kita tahu diameter kan 2 dikali saya cari yang berarti kita dapatkan jari-jarinya 1,75 senti atau 1,75 kali 10 pangkat min 2 M setelah itu ditanyakan adalah ini atau momen inersia nya seperti yang kita tahu ikan = Mr kuadrat tinggal kita subtitusikan berarti i =12 * 10 * 3 * 1,75 * 10 min 2 kuadrat kita dapatkan 12 kali 10 min 3 dikali 3,065 * 10 itu 3,675 kali 10 min 6 kg m kuadrat dan dapat kita simpulkan jawaban yang tepat untuk soal di atas adalah 3,675 * 10 kg m kuadrat sampai jumpa pada video berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!