Video solusi : Pada suhu 30 C, benzena murni (Mr = 78,1) memiliki tekanan uap 121,8 mml Ig. Dengan melarutkan 15,0 g zat terlarut nonvolatil dalam 250 g benzena dihasilkan larutan dengan tekanan uap 120,2 mmHg. Tentukan massa molar zat terlarut tersebut.