Halo Ko Friends di sini ada soal tentang Sebuah gelombang transversal yang merambat dengan persamaan y = 0,2 Sin 8 dikurangi X per 20 + 1 per 16 yang dimana X dan Y dalam meter dan t dalam sekon lalu di sini ada 4 pernyataan dan kita diminta untuk mencari mana yang benar Dari keempat pernyataan berikut ini tadi pada soal diketahui persamaan simpangan gelombang tersebut yaitu y = 0,2 Sin 8 phi buka kurung t dikurangi X per 20 + 1 per 16 tutup kurung ini kita bisa rubah menjadi y = 0,2 Sin buka kurung 8 I dikurangi8 x per 20 + 8 phi per 16 tutup kurung dan rumus dari persamaan simpangan gelombang itu sendiri adalah y = a sin Omega t dikurangi k dikali x ditambah Teta 0 jadi dari persamaan yang ada bisa kita Uraikan yaitu yang pertama ada atau amplitudo yaitu = 0,2 m Lalu ada Omega atau kecepatan sudut yaitu 8 phi Radian per sekon lalu Adakah atau bilangan gelombang yaitu negatif 8 phi per 20 pangkat negatif 1 dengan tanda negatif yang menandakan arah rambat ke sumbu x positif Lalu ada teta0 yaitu 8 phi per 16 lalu yang ditanyakan adalahV atau cepat rambat gelombang lalu lamda atau panjang gelombang lalu Omega atau kecepatan sudut dan etanol atau sudut fase bulan lalu kita Uraikan dari yang nomor 1 C atau cepat rambat gelombang menggunakan rumus cepat rambat gelombang yaitu lamda dikali F lalu landai nilainya sama dengan 2 phi per k sehingga v. = 2 phi dikali F dan 2f ini merupakan Omega sehingga PC = Omega selalu bisa kita masukkan angkanya Omega = 8 phi dibagi atau bilangan gelombang yaitu 8 phi per 20 hingga 8 PPI bisa sama-sama kita coret sehingga nilai C adalah 20Meter per sekon lalu yang nomor 2 lamda ke panjang gelombang rumusnya adalah 2 phi per k lalu kita masukkan nilai k yaitu 8 per 20 sehingga lamda = 40 / 8 phi jadi lamda atau panjang gelombang = 5 m lalu yang nomor Omega atau frekuensi sudut gelombang = 8 phi Radian per sekon lalu yang nomor 4 etanol atau sudut fase mula-mula tadi sudah diketahui yaitu 8 phi per 16 sehingga nilainya = phi per 2 nilai dari P adalah 180 derajat tingkat etanol = 90 derajat jadi pada keempat pernyataan tersebut yang benar adalah nomor 1 dan 3. Terima kasih sampai jumpa di soal cutnya