Halo Ko Friends pada soal ini Diketahui suatu larutan terdiri atas zat terlarut yaitu 3 gram zat X di dalam pelarut 100 gram air larutan ini mendidih pada suhu 100 koma 26 derajat Celcius diketahui jika air atau titik didih pelarut murni adalah 100 derajat Celcius kemudian KB nya 0,59 derajat Celcius per molal kemudian kita diminta untuk menentukan Mr dari zat X rumus yang digunakan pada soal ini adalah TB = TB 0 + Delta TB Delta TB = KB dikali m dikali dengan I = 1 plus minus 1 dikali Alfa gimana ni adalah Jumlah ion dan Alfa = derajat ionisasikarena pada soal ini tidak diberi kejelasan jenis dari zat terlarut nya kita asumsikan bahwa zat x adalah suatu zat nonelektrolit sehingga alfanya = 0 dan otomatis ia akan sama dengan 1 kemudian langsung kita gunakan rumus nya bawa Delta TB = TB dikurang 0 = KB X M X sehingga Delta TB = 100 koma 26 derajat Celcius dikurangi 100 derajat Celcius = 0,59 derajat Celcius per molal dikali 1000 per X GT Premier di X sehingga 0,26 derajat Celcius = 0,509 derajat Celcius per molaldikali 1000 dibagi 100 gram dikali 3 gram Mr nya yang dicari dikali dengan isinya = 1 karena larutan diasumsikan sebagai larutan nonelektrolit sehingga kita bisa dapat bahwa Mr = 0,59 * 1000 * 3 / 0,26 * 100 sehingga Mr zat X =68,07 gram per mol sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya