• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Momentum dan Impuls
  • Momentum

Video solusi : Seorang pemain basket P melompat ke atas untuk memasukkan bola basket ke ranjang. Setelah menembakkan bola maka ... a. P bergerak jatuh bebas dan mempunyai momentum linier yang konstan b. P turun ke bawah dengan kelajuan konstan dan mempunyai momentum linier yang konstan c. P turun ke bawah dengan jatuh bebas dan pada saat menumbuk tanah perubahan momentumnya nol d. P turun ke bawah dengan kelajuan konstan dan pada saat menumbuk tanah perubahan momentumnya nol e. P turun ke bawah dengan jatuh bebas dan pada saat menumbuk tanah perubahan momentumnya sama dengan berat badannya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!