Video solusi : Rini melakukan percobaan bandul matematis menggunakan tali sepanjang 30 cm yang digantungkan pada statif. Kemudian, bandul disimpangkan sejauh 10 terhadap titik keseimbangannya sehingga terjadi gaya pemulih sebesar F. Rini memotong tali sepanjang 6 cm dengan bandul bermassa sama dan simpangan sama besar. Gaya pemulih dan simpangan terjauh yang dihasilkan oleh bandul sekarang berturutturut menjadi....Gaya Pemulih Simpangan Terjauh
Pertanyaan lainnya untuk Karakteristik Getaran Harmonis (Simpangan, Kecepatan, Percepatan, dan Gaya Pemulih, Hukum Kekekalan Energi Mekanik) pada Ayunan Bandul dan Getaran Pegas