• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Gerak Lurus
  • Gerak Lurus dengan Percepatan Konstan

Video solusi : Sebuah bola dilemparkan vertikal ke atas dari tanah dan berada di udara selama 6 s . Percepatan gravitasi bumi 10 m/s^2 .a. Berapa ketinggian maksimum yang dicapai bola?b. Berapa kelajuan awal bola?c. Buat tabel kecepatan dan kelajuan bola pada saat t=1 s, 2 s, ..., 6 s .d. Berdasarkan tabel pada c, buat grafik kecepatan terhadap waktu dan kelajuan terhadap waktu.

Teks video

kalau Friends pada soal ini kita akan membahas tentang gerak lurus atau lebih tepatnya gerak vertikal ke atas pada soal ini diketahui waktu bola ketika dilemparkan dari tanah atau P = 6 sekon percepatan gravitasinya atau G = 10 meter per sekon kuadrat dan yang ditanya adalah ketinggian maksimum bola atau had kemudian kecepatan awal bola atau v0, kemudian kecepatan dan kelajuan atau bola pada saat t = 1 sampai 6 sekon dan yang terakhir adalah membuat grafik kecepatan dan kelajuan atau V terhadap waktu berdasarkan tabel C untuk menjawab soal gerak vertikal ke atas ini kita tidak bisa langsung mencari ketinggian maksimumnya karena pada rumusnya terdapat variabel yang kurang yaitu fenol atau kecepatan awalnya yang dimana untuk mencari fenol kita dapat menggunakan rumus a pada GLBB yang gerak yaitu h = x dengan t X plus minus setengah GT kuadrat dimana nilai percepatan gravitasinya atau G negatif karena bola bergerak ke arah atas atau berlawanan dengan Kecepatan gravitasinya sehingga rumusnya menjadi H 0 = Min 0 x dengan t Min setengah g t kuadrat di marahan 0. Berapakah ketinggian bola ketika berada di atas tanah atau anaknya sama dengan nol kemudian final merupakan kecepatan awal bola t merupakan waktu ketika bola berada di udara dan Q merupakan percepatan gravitasinya maka 0 = 0 x dengan 6 setengah dikali dengan 10 dikali dengan 6 kuadrat maka Sin a = 36 untuk menjawab pertanyaan pertama kita dapat menggunakan rumus phi t kuadrat = 0 kuadrat + minus 2 g h dimana nilai ujiannya itu adalah negatif karena bolanya dilempar ke arah atas sehingga rumus yang menjadi titik kuadrat = v0 kuadrat min 2 g h dimana Vitae merupakan kecepatan bola pada ketinggian maksimum dan fenol merupakan kecepatan awal bola c merupakan percepatan gravitasi dan a merupakan ketinggian maksimum bola pada saat bola dilempar ke atas Ketika mencapai ketinggian maksimumnya bola akan berhenti dan kembali jatuh ke tanah maka nilai dari Q tanya sama dengan 0 meter per sekon maka 0 kuadrat = 30 kuadrat min 2 x 10 x maka ketinggian maksimumnya atau hanya = 45 m kemudian terperangkap pertanyaan ketiga kita perlu mencari nilai kecepatan dan kelajuan pada saat t = 1 sampai 6 sekon sebelum itu kita harus mengetahui dulu. Apa perbedaan antara kecepatan dan kelajuan dari kecepatan itu adalah besaran vektor yang berarti memiliki nilai dan arah yang dimana untuk membedakan arahnya di gunakan tanda positif dan negatif dan tanda positif digunakan ketika benda bergerak ke arah kanan dan atas dan negatif bergerak ke kiri dan ke bawah sedangkan kelajuan adalah besaran skalar yang dimana berarti nilai dari kelajuannya selalu positif untuk mencari hidayahnya kita dapat menggunakan rumus V T = v0 plus minus G di X dengan t gimana kitanya adalah kecepatan bola ketika t sekon karena benda bergerak berlawanan ke atas maka nilai G negatif 3 rumus yang menjadi titik sama dengan nol min G dikali dengan teks maka pada saat t 1 sekon satunya 1 = 30 Min 10 x dengan 1 maka si satunya = 20 meter per sekon Kemudian pada T = 2 sekon kelajuannya = 30 Min 10 dikali dengan 2 maka sisanya = 10 meter per sekon Kemudian pada t = 3 sekon = 30 Min 10 x dengan 3 maka P 3y = 0 meter per sekon pada T = 4 sekon didapatkan Simpati = 30 Min 10 x 4 x 4 y = Min 10 meter per sekon pada tali t 5 sekon 5 y = 30 Min 10 x dengan 5 maka kelimanya = min 20 m dan yang terakhir pada teks 6 sekon Vietnam = 30 Min 10 x dengan 6 maka sinarnya = Min 30 M sehingga jika P1 sampai P6 dimasukkan ke dalam tabel makan seperti ini tekanan kelajuan selalu bernilai positif maka pada saat sampai 4 sampai 6 sekon nilainya akan tetap positif kemudian aku pertanyaan terakhir grafik dari kecepatan terhadap waktu dan kelajuan terhadap waktu pada kecepatan terhadap waktu dapat dilihat pada grafik bergerak bergerak Turun ke bawah karena pada T = 4 sampai 6 sekon bola akan kembali jatuh ke tanah sehingga arah dari kecepatan yang akan berubah menjadi negatif dan untuk grafik kelajuan terhadap waktu dapat dilihat bahwa grafik bergerak turun kemudian naik lagi. Hal ini disebabkan karena ketika bola berada pada ketinggian maksimum bola akan berhenti dan akan kembali ke tanah Sekian dari saya sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!