• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Larutan Penyangga
  • Sifat Larutan Penyangga

Video solusi : Di dalam suatu larutan penyangga terjadi kesetimbangan sebagai berikut: NH_(3)+H_(2) O right-> NH_(4)^(+)+OH^(-) . Jika ke dalam system tersebut ditambah sedikit HCl , tidak akan mempengaruhi pH karena .... A. Penambahan sedikit HCl tidak akan menggeser kesetimbangan B. Penambahan sedikit HCl akan bereaksi dengan NH_(3) dan kesetimbangan bergeser ke kanan sehingga konsentrasi NH_(4)^(+) dan OH^(-) bertambah. C. Penambahan sedikit HCl hanya sedikit sehingga tidak berpengaruh D. Penambahan sedikit HCl tidak berpengaruh terhadap kesetimbangan. E. Penambahan sedikit HCl akan bereaksi dengan NH_(3) dan akan mengeser kesetimbangan ke kanan sehingga konsentrasi NH_(3) bertambah.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing