• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • GARIS SINGGUNG LINGKARAN
  • Penerapan Garis Singgung

Video solusi : Diberikan sebuah lingkaran yang berpusat di titik O dan sebuah titik yang terletak di luar lingkaran, yaitu titik P . Bila jari-jari lingkaran tersebut 2 cm dan OP=5 cm , lukislah garis PA dan PB yang menyinggung lingkaran di titik A dan B , kemudian hitunglah:a. panjang AP ;b. luas segitiga PBO .

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!