• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Momentum dan Impuls
  • Impuls

Video solusi : Seorang pengemudi (m = 60 kg) mengendarai mobilnya dengan kecepatan 25 m/s. Kemudian, pengemudi tersebut mengerem mobilnya secara mendadak sehingga tubuhnya terdorong ke depan dan kantong udara pengaman pada mobil tersebut menyebabkan pengemudi berhenti bergerak dalam selang waktu 0,4 sekon. Berapa gaya rata-rata yang diberikan sabuk pengaman pada pengemudi mobil tersebut?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing