• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (SPLDV)
  • Persamaan Dua Variabel

Video solusi : Variabel dari persamaan linear dua variabel 4x - 3y + 5 = 0 adalah ....

Teks video

Haiko Friends di sini kita punya soal tentang persamaan linear dua variabel. Perhatikan bahwa bentuk umum dari persamaan linear dua variabel itu adalah a x + b + c = 0, nah a b dan c itu biasa berupa angka ya variabel x dengan gaya jadi X dan Y Inilah yang disebut sebagai variabel a b dan c nya itu apa Nah a dengan b ini kan adalah angka yang nempel dengan variabel ya jadi di sini kan nempel dengan X B itu nempel dengan y jadi a dengan b ini itu disebutnya sebagai koefisien disebut koefisien sedangkan C ini kan adalah angka yang berdiri sendiri gitu ya jadi dia nggak nempel sama variabel apapun maka ini disebutnya konstanta gitu ya di sini itu kalau kita perhatikan kita punya persamaan seperti ini Nah berarti di sini hanya itu 4 ya belinya itu min 3 c nya itu 5 Nah kalau ditanya variabelnyaAdalah yang X dengan y yah jadi yang berupa hurufnya itu jadi di sini ada dua nih variabelnya Yah makanya disebut persamaan linear dua variabel yaitu jawabannya adalah yang c. Semoga teman-teman mengerti sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing