• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Median

Video solusi : Angka-angka 8, 3, p, 3, 4, 10, q, 4, 12 memiliki mean=6. Hitunglah p + q. Jika kumpulan angka memiliki modus = 3, a.tentukan nilai p dan q, b. median.

Teks video

Dari soal ini terdapat suatu data yang terdiri dari angka-angka berikut ini kemudian memiliki nilai Min atau rataan adalah 6 maka kita diminta untuk menghitung nilai P dan Q terlebih dahulu dan diketahui juga modusnya = 3. Jadi kita bisa menggunakan rumus rataan terlebih dahulu yaitu X = X1 + X2 + seterusnya sampai XN data terakhir dibagi dengan n disini X satunya adalah 8 ditambah X2 3 lalu ditambah X 3 adalah p kemudian seterusnya + 3 + 4 + 10 + Q + 4 dan ditambah 12 kemudian dibagi dengan banyaknya data tersebut yaitu n sebanyakDiketahui tadi minat daratannya adalah 6. Jadi dari sini 9 penyebut ruas kanan pindah ke ruas kiri * 6 hasilnya adalah 54 = 3 jumlahkan Angka angkanya dulu maka 44 ditambah sisanya P dan ditambah Q jadi di sini P + Q = 10 nah, kemudian kita jawab pertanyaan bagian A jadi kita salah mendapatkan nilai p + q, selanjutnya pertanyaan a nilai P dan Q nah karena diketahui nilai modusnya adalah 3 kita tulis modus = 3 dimana modus adalah data yang paling banyak muncul dari lihat dapat angka 3 yang muncul dua kali terus ada juga angka 4 yang muncul dua kali senang karena modusnya 3 atau angka yang paling banyak muncultiga udah pasti salah satu dari P atau Q harus sama dengan 3 Misalkan kita pilih peyang = 3 maka untuk mendapatkan nilai kita substitusi kebersamaan ini jadi 3 ditambah Q = 10 maka nilai Q = 7 jadi didapatkan pq7 selanjutnya untuk bagian B nilai median artinya untuk mendapatkan nilai median kita perlu mengurutkan data nya terlebih dahulu dari yang terkecil sampai yang terbesar di sini kita tulis 3 Lalu 3 phi nya 3 lalu selanjutnya data 44 lalu Kiang adalah 7 kemudian kelapa lalu 10 lalu 12 Nah karena datanya genap artinya ke media nilai tengah kita pilih saja data yang terletak di tengah-tengah gitu 4maka di sini median = 4 baik sampai bertemu di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing