• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Program Linear
  • Nilai Maksimum dan Nilai Minimum

Video solusi : Sebuah UMKM yang memproduksi tas dan sepatu setiap minggunya mendapat suplai bahan baku sebanyak 8 potong bahan P dan 12 lembar bahan K. Setiap tas memerlukan satu potong bahan P dan dua lembar bahan K Setiap sepatu membutuhkan dua potong bahan P dan dua lembar bahan K. Jika setiap tas menghasilkan laba sebesar Rp18,000,00 dan setiap sepatu menghasilkan laba Rp12.000,00, maka laba maksimum yang dapat diperoleh UMKM tersebut adalah ...

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing