• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Momentum dan Impuls
  • Momentum

Video solusi : Sebuah pasak panjangnya 40 cm menancap bagian depannya di atas tanah ditumbuk dengan martil yang dilemparkan jatuh bebas dari ketinggian 5 meter. Massa martil 10 kg . Jika gaya tahan tanah terhadap martil 100 KN(1 KN=1000 ~N) . Perhitungkan bagaimana pasak bisa masuk ke dalam tanah.

Teks video

Halo kopel pada saat ini sebuah pasak panjangnya adalah l = 40 cm atau 0,4 meter menancap bagian kepalanya di atas tanah tumbuh dengan martil yang dilemparkan jatuh bebas dari ketinggian 5 m berarti perubahan ketinggian dari bidang tersebut terhadap permukaan tanah adalah delta H = 5 m kemudian masa martil adalah m = 10 kg daya tahan tanah terhadap martil adalah F = 100 atau 100000 Newton kita diminta untuk menentukan Bagaimana pasar bisa masuk ke dalam tanah tidak gunakan persamaan usaha yaitu gue sama dengan perubahan energi potensial atau w = Delta u v w adalah usaha rumusnya adalah f * s dan Delta HF adalah perubahan energi potensial rumusnya adalah mdiketahui Delta H F adalah Gaya adalah cara masak masuk ke tanah adalah bahasa dari martil G adalah percepatan gravitasi di mana percepatan gravitasinya ini adalah 10 meter per sekon kuadrat dan delta H adalah perubahan ketinggian kita subtitusikan nilai-nilai yang telah diketahui dan kita operasikan sehingga diperoleh = 0,05 m berarti untuk satu kali tumbukan pasar masuk sejauh 0,005 m kemudian bisa kita cari jumlah bukan antara pasar dengan martil sampai Pasar bisa masuk ke dalam tanah rumusnya adalah n = l i s n adalah Jumlah permukaannya adalah panjang dari pasak dan s adalah cara pasang masuk ke tanah untuk satu kali tumbukan = 0,4 / 0,005 = 80 xjadi gak bisa masuk ke dalam tanah dengan melakukan 80 kali tumbukan dengan matriks bagian pembahasan soal kali ini sampai jumpa di pembahasan soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing