• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Simpangan Baku

Video solusi : Dari sekumpulan bilangan: 10, 7, 8, 8, 6, 9 Nilai simpangan baku sama dengan

Teks video

jika kita menemukan soal seperti ini, maka hal pertama yang kita harus tahu adalah rumus dari simpangan baku rumusnya adalah akar dari jumlahan kuadrat dari rata-rata dikurang nilai anggota itu sendiri dibagi jumlah anggota mungkin lebih baik kita tulis dulu anggota-anggotanya supaya lebih mudah ada 10 7 8, 8, 6 dan 9 jumlah anggotanya ada 6 kita bisa cari rata-ratanya rata-ratanya adalah 10 + 7 + 8 + 8 + 6 + 9 / 648 dibagi dengan 6 = 8 kita bisa cari rata-ratanya dikurang nilai dari tiap anggota 8 dikurang 10 = Min 28 dikurang 7 = 18 dikurang 8 sama dengan nol delapan dikurang 8 juga sama dengan 08 dikurang 6 = 2 dan 8 dikurang 9 = min 1 kita cari masing-masing kita kuadrat kan berarti min 2 kuadrat jadi 41 kuadrat dari 10 kuadrat tetap 0 begitu juga ini 0 kuadrat tetap 02 kuadrat dari 4 dan min 1 kuadrat dari 1 Jika jumlah Kan semuanya 4 + 1 + 0 + 0 + 4 + 1 hasilnya 10 tidak bisa cari nilai simpangan bakunya simpangan baku =akar dari 10 per 6 b Sederhanakan menjadi akar 5 per 3 ini bukan bentuk yang baku kita harus kali dengan 3 atau 3 supaya tiganya bisa keluar dari akar berarti sepertiga akar 5 x 315 sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!