• Matematika
  • Geometri Kelas 4 SD
  • Bangun Datar
  • Penyelesaian Masalah Bangun Datar (soal cerita atau gabungan bangun datar)

Video solusi : Ayah Menik mempunyai sebidang kebun berbentuk segitiga seperti gambar berikut. 13 m 12 m 15 m 5 m Tentukan luas kebun ayah Menik.

Teks video

ecoprint kita punya soal tapi belum kerjakan kita baca dulu soalnya bersama-sama diketahui bahwa ayah Menik mempunyai sebidang kebun berbentuk segitiga seperti gambar berikut yang ditanyakan adalah Tentukan luas kebun Ayah menit kita mengetahui bahwa kebunnya adalah bagian yang ini ya kemudian kita juga mengetahui bahwa terdapat beberapa ukuran yang sudah diketahui agar lebih memudahkan pada segitiga ini kita beri nama dulu ya a&b kemudian C kemudian D Nah kita mengetahui bahwa kebun dari ayah menit adalah = segitiga A B nah kita dapat melihat pada gambar untuk mendapatkan luas dari segitiga ABD maka kita akan mencari luas dari segitiga ACD kemudian dikurangi dengan luas dari segitiga BCD sehingga akan menghasilkan luas dari segitiga BD maka kita akan memiliki luas dari segitiga ABD adalah sama dengan luas dari segitiga a b c d dikurangi dengan luas dari segitiga BCD Nah kita juga mengetahui bahwa luas kebun yang ditanya adalah = karena kebunnya adalah segitiga BCD Makassar dengan luas ABD yaitu sama dengan titik titik-titik kita cari bersama-sama yuk yang pertama kali untuk segitiga ACD maka kita mengetahui bahwa pada segitiga ACD alas adalah bagian yang ini kemudian tinggi adalah bagian yang ini ya karena alas dengan tinggi harus saling membentuk sudut 90 derajat artinya alas dengan tinggi syaratnya adalah harus saling tegak lurus ya maka kita mengetahui pada segitiga ACD maka alasnya Yang akan kita misalkan dengan a adalah = AC yaitu = kita mengetahui AC adalah = AB ditambah dengan BC maka kita mengetahui bahwa AB adalah 15 m dan juga BC adalah 5 m ya, maka 15 ditambah dengan 5 hasilnya berapa benar sekali kalian hebat 20 maka AC adalah = 20 m kemudian kita mengetahui juga bahwa tingginya yang akan kita misalkan dengan t adalah = CD yaitu = 12 m Kemudian untuk mencari luas dari segitiga ACD adalah sama dengan luas memiliki rumus 1 per 2 dikalikan dengan alasnya kemudian dikalikan dengan tingginya maka kita mengetahui bahwa luas dari segitiga ACD adalah = 1 per 2 dikalikan dengan alasnya yaitu a. C kemudian dikalikan dengan tingginya yaitu maka = 1 per 2 dikalikan dengan a c yaitu 20 m kemudian dikalikan dengan CD yaitu 12 M maka 20 dengan 2 dapat masing-masing dibagi dengan 2 di mana 20 dengan 2 akan menghasilkan 10 2 dibagi dengan 2 akan menghasilkan 11 per 1 hasilnya adalah 1 ya dan berapapun bilangan yang dikalikan dengan 1 hasilnya adalah bilangan itu sendiri maka luas dari segitiga CD adalah = 10 dikalikan dengan 12 hasilnya adalah berapa benar sekali kalian hebat hasilnya adalah 120 M2 Maka luas dari segitiga ACD adalah = 120 M2 Kemudian untuk segitiga BCD kita mengetahui bahwa pada segitiga abcd alasnya adalah bagian yang ini ya dan juga tingginya adalah bagian yang ini karena alas dengan tinggi memiliki syarat yaitu harus saling tegak lurus dimana alas dengan tinggi harus membentuk sudut 90 derajat ya, maka pada segitiga BCD kita mengetahui bahwa tasnya yaitu adalah = BC yaitu = 5 m, ya, kemudian kita juga mengetahui bahwa tingginya yaitu = CD adalah = 12 m ya, maka sekarang kita mengetahui bahwa kita dapat mencari luas dari segitiga BCD gimana luas dari segitiga BCD adalah sama dengan rumus luas segitiga adalah 1 per 2 dikalikan dengan alasnya kemudian dikalikan juga dengan tingginya Nah kita mengetahui bahwa alas dari segitiga ini adalah = BC ya malah kita Tuliskan b c kemudian dikalikan dengan tingginya yaitu CD maka = 1 per 2 kemudian dikalikan dengan BC adalah = 5 m kemudian dikalikan dengan CD CD adalah 12 M maka sekarang kita memiliki 12 dengan 2 dapat masing-masing dengan 2 ya Di mana 12 dibagi dengan 2 akan menghasilkan 62 dibagi dengan 2 akan menghasilkan 1 maka 1 per 1 hasilnya adalah 1 ya dan berapapun bilangan yang dikalikan dengan 1 hasilnya adalah bilangan asli Maka luas dari segitiga BCD adalah = 5 x dengan 6 ya itu sama dengan berapa benar sekali kalian hebat 30 M2 maka sekarang kita dapat mencari luas dari segitiga ABD gimana luasnya adalah = luas dari segitiga ACD yaitu 120 m dikurangi dengan luas dari segitiga BCD yaitu 30 M ya Nah 120 dikurangi dengan 30 hasilnya berapa Ya benar sekali kalian hebat hasilnya adalah 90 m2 Berarti sekarang kita mengetahui bahwa luas dari segitiga ABD adalah = 90 m2, Maka luas kebun Ayah menit adalah = 90 m Udah selesai nih Semangat belajarnya ya sampai jumpa di selanjutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing