Video solusi : Sebuah bandul dengan panjang L , ketika diberi simpangan kecil menjalani gerak harmonik sederhana dengan periode 8 s. Suatu penghalang dipasang tepat di bawah titik pusat bandul (lihat Gambar 11.8) sehingga hanya seperempat panjang bandul terbawah yang dapat mengayun ketika ayunan mengenai penghalang. Tentukan lama waktu yang diperlukan bandul dari A kembali lagi ke A . M(titik pusat) 3L/4 theta L N 1L/4 B O A. Strategi: Periode bandul T', ketika panjang bandul L'=NO=1L/4 dapat diperoleh dengan membandingkan periode (T=8s) ketika bandul mengayun dengan panjang bandul MA=L.